Gambaran Mekanisme Koping pada Mahasiswa Tingkat Akhir Program Studi D-III Keperawatan dalam Penyusunan Karya Tulis Ilmiah di ITSK RS dr. Soepraoen

  • Putri Ratna Wulandari Institut Teknologi Sains dan Kesehatan RS dr. Soepraoen Malang
  • Dian Pitaloka Priasmoro Institut Teknologi Sains dan Kesehatan RS dr.Soepraoen Malang
  • Bayu Budi Laksono Institut Teknologi Sains dan Kesehatan RS dr. Soepraoen Malang
Keywords: Mekanisme Koping, Mahasiswa, Karya Tulis Ilmiah

Abstract

Pendahuluan: Penyusunan Karya Tulis Ilmiah merupakan tugas yang susah diselesaikan bagi mahasiswa, karena banyaknya hambatan. Hal tersebut membuat banyak mahasiswa putus asa, stress, cemas berlebihan, depresi, sampai tidak dapat menyelesaikannya tepat waktu, dan dapat  mengarah pada ide atau perilaku bunuh diri bahkan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui mekanisme koping pada mahasiswa tingkat akhir program studi D-III Keperawatan dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah di ITSK RS dr.Soepraoen.

Metode: Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif, dengan populasinya adalah semua mahasiswa tingkat akhir program studi D-III Keperawatan ITSK RS dr. Soepraoen sebanyak 246 orang. Sampel penelitian ada 156 mahasiswa didapatkan dengan teknik concecutive sampling. Penelitian ini menggunakan kuisioner sebagai alat ukur dan data yang didapatkan dianalisa menggunakan analisis univariat.

Hasil: penelitian menunjukkan sebagian besar dalam kategori adaptif sebanyak 104 mahasiswa (67%) dan hampir setengah responden dalam kategori maladaptif sejumlah 52 mahasiswa (33%). Hal ini kemungkinan dipengaruhi oleh beberapa faktor diantaranya usia dan jenis kelamin.

Kesimpulan: Berdasarkan hasil penelitian, maka diperlukan sosialisasi yang lebih intens kepada mahasiswa dari jurusan atau prodi sehingga mahasiswa akan lebih memahami dan dapat membangun koping yang adatif.

References

Agustin, N C, Y Suryaningsih, and M Zaini. 2021. “Hubungan Perilaku Spiritual Dengan Mekanisme Koping Pasien Post Covid-19 Di Kecamatan Ledokombo.” http://repository.unmuhjember.ac.id/14166/14/12.%20Artikel.pdf.

Asyari, Ahmad Imam. 2021. “Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Mekanisme Koping Pasien ODGJ.” Naskah Publikasi Program Studi Keperawatan STIKes Ngudia Husada Madura. http://repository.stikesnhm.ac.id/id/eprint/1082/1/17142010053-2021-Manuskrip.pdf.

Dalfiqih, Ibnu. 2022. “Gambaran Coping Stres Pada Mahasiswa Tingkat Akhir Yang Sedang Mengerjakan Skripsi Di Kota Makassar.” Psikologi Universitas Bosowa Makkasar.

Hastuti, Retno Yuli, Afit Jati Rinawan, and Suwarno Suwarno. 2021. “Hubungan Mekanisme Koping Dengan Syndrome Burnout Pada Mahasiswa Yang Mengerjakan Karya Tulis Ilmiah.” Jurnal Sahabat Keperawatan 3 (01): 77–83. https://doi.org/10.32938/jsk.v3i01.954.

Indah, Mardiyah. 2022. “Analisis Kesulitan Penyelesaian Tugas Akhir Skripsi Pada Mahasiswa Program Studi Pendidikan Biologi UIN Raden Intan Lampung.” no. 8.5.2017: 2003–5.

Madaniah, Resa. 2020. “Hubungan Antara Mekanisme Koping Dengan Tingkat Stres Mahasiswa Dalam Menyusun Skripsi di Program Studi Sarjana Keperawatan Universitas Bhakti Kencana Bandung.” Skripsi.

Rachmah, Ertanti, and Teti Rahmawati. 2019. “Hubungan Pengetahuan Stress Dengan Mekanisme Koping Remaja.” Dinamika Kesehatan Jurnal Kebidanan Dan Keperawatan 10 (2): 595–608. https://doi.org/10.33859/dksm.v10i2.517.

Rahmadi Islam. 2019. “Hubungan Beban Keluarga Dengan Mekanisme Koping Keluarga Dalam Merawat Klien Skizofrenia Di Poli Klinik Rumah Sakit Jiwa Daerah Atma Husada Mahakam Samarinda,” no. 3: 1–13. http://dx.doi.org/10.1186/s13662-017-1121-6%0Ahttps://doi.org/10.1007/s41980-018-0101-2%0Ahttps://doi.org/10.1016/j.cnsns.2018.04.019%0Ahttps://doi.org/10.1016/j.cam.2017.10.014%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.apm.2011.07.041%0Ahttp://arxiv.org/abs/1502.020.

Rosalia. 2022. “Strategi Koping Perawat Terhadap Gejala Depresi, Kecemasan Dan Stres.” Journal of Chemical Information and Modeling 5 (9): 1689–99.

Rusli, Muhammad. 2022. “Gambaran Tingkat Stres Pada Mahasiswa Keperawatan UIN ALAUDDIN MAKASAR,” no. 8.5.2017: 2003–5.

Sangadji, Namira. 2020. “Psikologi Gender,” 0–14.

Sari, Mutmainnah. 2022. “Analisis Kejadian Depresi Dan Risiko Bunuh Diri Menggunakan Buddy App Pada Remaja Di Wilayah Kota Makassar,” 1–41. http://repositori.uin-alauddin.ac.id/12302/1/MUTMAINNAH SARI_70300114023.pdf.

Sartika, Anggun, Inayatur Rosyidah, and Imam Fatoni. 2019. “Hubungan Mekanisme Koping Dengan Tingkat Kecemasan Pada Pasien Gagal Ginjal Kronik Dalam Menjalani Hemodialis Di Ruang Hemodialisa RSUD Bangil Pasuruan.” Analisis Pendapatan Dan Tingkat Kesejahteraan Rumah Tangga Petani 53 (9): 1689–99. repo.stikesicme-jbg.ac.id.

Sukmawaty, Matini Nur. 2021. “Hubungan Tingkat Kecemasan Dengan Mekanisme Koping Penderita Diabetes Melitus Di Puskesmas Martapura 2 Kabupaten Banjar.” Jurnal Ilmu Kesehatan Insan Sehat 9 (2): 127–31. https://doi.org/10.54004/jikis.v9i2.41.

Published
2023-09-30
How to Cite
Wulandari, P. R., Priasmoro, D. P., & Laksono, B. B. (2023). Gambaran Mekanisme Koping pada Mahasiswa Tingkat Akhir Program Studi D-III Keperawatan dalam Penyusunan Karya Tulis Ilmiah di ITSK RS dr. Soepraoen. Nursing Information Journal, 3(1), 13-18. https://doi.org/10.54832/nij.v3i1.324
Source